Bersosial Media Sesuai Passion?

sumber: pinterest.com Dari jaman masih SMP aku udah ga asing sama yang namanya sosial media. Berawal dari Friendster lanjut ke Facebook trus Twitter. Masih kurang juga akhirnya merambah ke blog dan instagram. Ga ketinggalan juga dong ya Path-nya, Line, Wa, BBM, dan bla bla bla. Tapi pada akhirnya, aku pikir ini hanyalah salah satu lifestyle orang-orang masa kini. Yang punya banyak sosial media merasa gawl dan yang cuma satu atau dua dianggap jadul. Eeewwww. Nah kan kaya aku nih udah

Continue Reading...

Angan Malang Melintang Kota Malang

sumber: merdeka.com Dia adalah kota dengan hawa dinginnya Julukannya Paris of East Java Kotanya guyub lan sembada Ya…itulah dia Kota Pelajar selain Yogya Terkenal karena pendidikannya Dengan beragam tempat wisata Belum lagi kulinernya Siapa yang tak mau ke sana? Kota bunga…katanya Kota olahraga…katanya Tahu Ngalam Kipa? Tahu Aremania? Semua berasal dari dia Ya… dia, Malang Raya. Rangkaian kata-kata di atas mungkin bisa memberi gambaran tentang Malang Raya sekalipun belum pernah ke sana, contohnya ya seperti aku ini. Walaupun belum pernah

Continue Reading...

Imlek di Samarinda, Dari Lontong Cap Go Meh Sampai Mencari Jodoh

click for source Salah satu hal yang aku sukai menjadi orang Indonesia adalah keberagaman suku/etnis dan juga budayanya. Ada saja hal-hal menarik yang bisa dipelajari dari sana. Salah satunya adalah pada perayaan Hari Imlek atau tahun baru Cina, yang dirayakan oleh orang-orang keturunan Cina/ etnis Tionghoa. Karena keberadaan mereka yang tersebar di seluruh Indonesia, ada banyak cerita tentang perayaan Imlek di Nusantara. Cerita datang dari kota Tepian, Samarinda. Di kota Samarinda,  Imlek dirayakan dengan cukup meriah. Dan puncaknya tentu saja

Continue Reading...

Ketika Foto Instagram Bercerita

Krik...Krik..Krik...Krik...Suara jangkrik di luar sana terdengar semakin bersemangat, menjadi musik pengiring seorang gadis yang tengah asik dengan laptopnya. Entah apa yang dilakukannya, tapi yang jelas malam semakin larut. Belum ada tanda-tanda dia akan beranjak tidur. Mungkin dia sedang galau terus curhat di sosmed atau mungkin dia menderita insomnia, atau...ah entahlah. Lah jadi kaya cerita gini sih? Ok enough, that girl is me anyway. Aku memang suka bikin cerita cuman kadang suka bingung harus dibawa ke mana. Daripada mubazir jadiin pembuka di

Continue Reading...